Alat Pengukur Klorin Terlarut AMTAST AMT26

Alat Pengukur Klorin Terlarut AMTAST AMT26 adalah sebuah perangkat alat ukur yang dapat digunakan untuk mengukur kadar atau kandungan klorin yang terkandung dalam air.

Kategori:

Deskripsi

Alat Pengukur Klorin Terlarut AMTAST AMT26 adalah sebuah perangkat alat ukur yang dapat digunakan untuk mengukur kadar atau kandungan klorin yang terkandung dalam air. Alat ini juga dapat mengukur pH yang terkandung dalam air selain fungsi utamanya untuk mengukur kadar klorin bebas dan total klorin yang terkandung dalam air. Klorin sendiri memiliki nama pasaran yang sudah lebih dikenal yaitu kaporit. Mungkin Anda sendiri sudah tau penggunaan kaporit ini untuk apa, ya kaporit ini digunakan untuk membunuh kuman dan bakteri yang terkandung dalam air. Namun patut diketahui kalau penggunaan kaporit ini haruslah diperhatikan agar tidak berlebihan dan membahayakan bagi pengguna air tersebut.

Penggunaan alat ini biasa digunakan oleh para peternak ikan untuk mengetahui kualitas air kolam. Kaporit ini digunakan oleh peternak ikan untuk membunuh kuman dan bakteri dalam air sebelum ikan di budi dayakan di kolam. Namun agar tidak menganggu pertumbuhan ikan maka penggunaannya harus diperhatikan. Alat ini banyak digunakan karena kemudahan dalam penggunaannya, anda cukup menggunakan sampel sebanyak 5 ml kemudian celupkan sensor alat maka hasil akan tampil pada layar LCD berupa angka digital.

Fitur Alat Pengukur Klorin Terlarut AMTAST AMT26 :

  • Pengukuran yang cepat dan akurat karena menggunakan teknologi mikroprosessor.
  • Metode EPA yang sesuai dengan DPD.
  • 3 macam parameter yang dapat diukur alat ini, yaitu : pH + FCL + TCL
  • Memiliki ukuran layar LCD 24 x 28 mm akan membuat nyaman pembacaan
  • Alat akan mati secara otomatis setelah tidak aktif selama 10 menit.

Spesifikasi Alat Pengukur Klorin Terlarut AMTAST AMT26 :

  1. Jangkauan Pengukuran :
    • FCL / TCL : 0 – 3,50 ppm
    • pH : -2,00 – 16,00
  2. Resolusi : 0,01ppm ; 0,01pH
  3. Akurasi : ± 3% ; ± 0,02ph
  4. Sampel : 5 ml
  5. Operasi : 0 – 50 ° C, <85% RH
  6. Power : 4 x battery AAA
  7. Ukuran : 42 x 33 x 183 mm
  8. Berat : 150 g

Bergerak dibidang distributor, kami UkurdanUji Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik diberbagai jenis dan macam alat-alat ukur baik digital maupun yang masih analog.

Bagi pemesanan langsung saja kontak kami melalui website yang satu ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepat-cepatnya.